Thursday, March 6, 2014

CARA MEMBUAT WIDGET HANYA TAMPIL DI HALAMAN AWAL (HOMEPAGE) SAJA

widget


Cara Membuat Widget Hanya Tampil di Halaman Awal (homepage) saja  ~ Anda tahu apa itu widget. Widget adalah seperti layaknya handphone kita sehari hari, dia dapat membantu kegiatan kita. Speerti halnya handphone gadget di blog juga membantu pengunjung blo agar mempermudah mengakses isi isi blog kita.

Nah sekarang saya mau nge share gimana Cara Membuat Widget Hanya Tampil di Halaman Awal (homepage) saja  . Caranya mudah ko..Anda tinggal menysipkan kode kecil di antara script script widget di html blog anda. Bingung??? Gini nih caranya ::


  1. Masuk ke akun Blogger
  2. Pilih menu template
  3. Edit HTML
  4. Cari kode kode widget blog anda. Coba cari kode <b:widget>. Caranya tekan "ctrl+f ".
  5. Nah dibawah kode tersebut ada kode seperti ini <b:includable>
  6. Anda tinggal sisipkan kode <b:if cond="data:blog.url == data:blog.homepageUrl"> yang tadi saya sudah sebutkan dibawah kode <b:includable>.
  7. Jangan lupa cari pasangannya kode <b:includable> tadi ----> </b:includable>
  8. taruh script penutup kode <b:if> tadi.. diatas kode </b:includable>
  9. Script penutupnya </b:if>
  10. save 
  11. Lihat hasilnya
YUK liat contoh skripnya bila anda bingung dengan tutorial diatas

<b:widget .........>
<b:includable .....>
<b:if cond="data:blog.url == data:blog.homepageUrl"> 

</b:if>
</b:includable>
</b:widget>

Gimana? gampang kan. Oiya itu juga bukan cuma berfungsi buat widget doang. Tapi buat semua yang kita mau tampilin di HOMEPAGE doang. Bisa. Contohnya picture cover blog dan lain sebagainya.

Semoga blog anda makin sukses ^_^

Unknown

"Dreaming is the first step that you have to make. While, the act is the next step that you have to do."

0 comments:

Post a Comment

 

Copyright @ 2013-2014 All Rights Reserved WiranataStep.